Juara bertahan Liga Champions, Real Madrid memiliki asa untuk mempertahankan gelarnya. Usai melewati Atletico, kini mereka harus berhadapan dengan Juventus di semifinal.
Bila dilihat kualitas kedua tim, Madrid memang lebih unggul karena diisi oleh deretan pemain-pemain kelas dunia. Belum lagi dengan mega bintang Portugal, Cristiano Ronaldo.
Defender Juventus, Andrea Barzagli pun menyadari hal tersebut. Memuji skuat Los Merengues, pemain timnas Italia itu memastikan timnya akan melakukan persiapan sebaik mungkin.
"Madrid diperkuat pemenang FIFA Ballon d'Or yaitu Ronaldo, dan sejumlah pemain-pemain luar biasa yang selalu bisa membuat perbedaan.
"Skuat Madrid fenomenal, tapi kami tahu bahwa kami akan menyiapkan diri sebaik mungkin." ujarnya dikutip dari uefa.com. (uefa/dct) - Bola.net -
Punya Ronaldo, Barzagli Sebut Skuat Madrid Fenomenal
Unknown di 4/25/2015 08:59:00 AM
Artikel Terkait:
Berita Terbaru
Berita Terpopuler
BERIITA.BLOGSPOT.COM
Mengabarkan Berita - Berita Terkini yang kami kemas dalam sebuah wadah portal berita on the blospot, serta menjadi penyeimbang berita - berita yang ada, selain itu kami ingin berpartisipasi dalam mencerdeskan kehidupan bangsa. Silahkan ikuti Update Beriita on the Blogspot kami di Media Social
Next
« Prev Post Previous
Next Post »
« Prev Post Previous
Next Post »
0 Komentar:
Posting Komentar
Tulis Komentar Disini !!!